
Pada hari Senin, 10 Juni 2024, seluruh siswa Sekolah Alam An Naba dari kelas 1 sampai kelas 5, sedang menjalankan Ujian Akhir Semester 2, untuk tahun Ajaran 2023-2024.
Mereka masuk seperti biasa pukul 07.15 WIB, namun pulang lebih awal pada pukul 11.45 WIB. Pelajaran yang diujikan pada hari pertama ini adalah tauhid dan tsaqofah.
Alhamdulillah, nuansa kelas terasa hening dan tenang, mereka nampak fokus menyelesaikan soal demi soal. Bismillah semoga Allah lancarkan dan mudahkan ujiannya siswa siswi generasi Quran ini..Aamiin
Update Terbaru
Introducing Islam and Fasting in Ramadan
2 hari yang lalu
. 55 views
An Naba Amazing Camp, Apa itu?
2 hari yang lalu
. 57 views
Diskursus Islam Bersama Tokoh Intelektual Jepang
1 minggu yang lalu
. 139 views
Cinta Quran Foundation Gelar Ifthar Serentak di 5 Negara!
1 minggu yang lalu
. 207 views
Alumni Pesantren Tunanetra Sam’an ini, Jadi Pembicara di Talkshow Islam TransTV
1 minggu yang lalu
. 192 views